Author Archives: admin

3 Cara Membuat Tempat Makan Ayam dari Pipa PVC

Pipa PVC

Bagi Anda yang sering meninggalkan hewan peliharaan di rumah, mungkin akan kebingungan dalam penyediaan makanannya. Khususnya hewan ternak seperti ayam sangat memerlukan makanan. Lalu, bagaimana solusinya?Penyediaan makanan dengan pipa PVC bisa Anda coba! Dengan harga yang terjangkau, Anda tidak perlu cemas akan persediaan makanan ayam. Cara ini sangat efektif untuk melindungi makanan dari air hujan […]

Inilah 2 Langkah Mengatasi Pipa PVC Tersumbat!

Penyumbatan pada pipa PVC dinilai lebih kecil daripada pipa logam. Pipa PVC akan lebih ideal digunakan untuk saluran air pada perumahan. Dibandingkan dengan pipa logam, bahan pvc yang terbuat dari plastik memiliki dinding pipa yang halus. Hal itu sangat berguna untuk mengalirkan air dan kotoran dengan lancar tanpa menempel pada dinding pipa. Tumpukan minyak dan […]

Pipa PVC Terkena Suhu Tinggi, Apa Dampaknya?

Pipa PVC

Pipa PVC dikenal lebih unggul dari pipa tembaga dalam banyak hal karena termasuk bahan termoplastik. Banyak orang menggunakannya untuk menyalurkan air di kebun, untuk menyambung ke pipa pembuangan limbah, kabel listrik hingga untuk mengeluarkan udara. Lalu, bisakah pipa PVC bertahan pada suhu tinggi? Yang perlu kita ketahui, PVC hanya dapat menahan suhu tertentu sebelum mengalami […]

Ketahui Fungsi Pipa PVC Berdasarkan Kelasnya

Pipa PVC Bagong Jaya

Pipa PVC sering digunakan untuk saluran pembuangan atau sistem saluran air lainnya. Pipa PVC juga dapat digunakan untuk instalasi listrik. Namun, tahukah Anda bahwa pipa PVC memiliki jenis dengan fungsi yang berbeda? Tipe pipa PVC yang bisa Anda temui di Bagong Jaya adalah tipe AW, D, dan C. 1. Pipa PVC Kelas AW Pipa kelas […]

Pipa PVC Bocor Dapat Diatasi Dengan 4 Cara Ini!

allianceplumbingservices.com

Pipa PVC bocor dapat menimbulkan berbagai masalah di rumah Anda jika tidak ditangani dengan tepat. Kebocoran pipa bisa disebabkan karena berbagai macam hal seperti pemasangan yang tidak tepat atau jenis pipa yang tidak cocok untuk tekanan air di rumah Anda. Untuk menghindari kebocoran pipa PVC, berikut 4 cara yang harus Anda ketahui untuk menanganinya: 1. […]

Ganti Pipa PVC Anda Jika Melihat 3 Tanda Ini!

repair pvc pipe

Pipa PVC umumnya mampu berusia hingga 50 tahun. Karena bahannya yang kaku dan kuat, umur pipa bisa bertahan lama. Meskipun mampu bertahan lama, tidak ada jaminan akan kerusakan pipa PVC dalam penggunaannya. Pipa PVC akan mudah rusak jika pemasangannya tidak benar. Jika pipa PVC Anda belum lama dipakai tetapi sudah menimbulkan masalah, maka Anda masih […]

Benarkah Pipa PVC Mampu Bertahan Hingga 50 Tahun?

Pipa PVC merupakan bahan plastik yang sering digunakan untuk pipa pasokan air dan limbah. Meskipun berbahan plastik, pipa PVC tidak hanya sekali pakai. Harapan hidup bahan ini dapat digunakan selama lebih dari 50 tahun. Hal ini disebabkan karena produksi resin PVC menggunakan Monomer Vinil Klorida (VCM) yang dihasilkan dari klorin dan etilena. Klorin diproduksi dari […]

Benarkah Pipa PVC Ramah Lingkungan?

Pipa PVC

PVC telah membantu kegiatan masyarakat dalam melestarikan sumber daya alam di dunia. Gemar memberi manfaat adalah sifat PVC yang disukai masyarakat. Tetapi, apakah penggunaan PVC akan berdampak pada lingkungan? Menurut hasil profil ramah lingkungan yang diterbitkan oleh Plastics Europe – asosiasi yang mewakili semua produsen bahan plastik – PVC hanya membutuhkan sekitar 80% energi yang dibutuhkan […]

Pipa PVC Untuk Membuat Rumah Kaca Sederhana

Rumah Kaca Pipa PVC

Umumnya, bangunan rumah kaca terbuat dari kayu dan kaca untuk mempertahankan suhu ruangan tetap hangat dimalam hari. Tapi, bisakah membuat rumah kaca dari pipa PVC? Simak penjelasan dibawah ini. Fungsi Rumah Kaca Rumah kaca merupakan tempat budidaya tanaman yang sebagian besar bangunannya terbuat dari kaca. Tujuan pemasangan kaca tersebut agar panas dari sinar matahari yang […]

Memanfaatkan Pipa PVC Yang Tidak Terpakai!

Pipa PVC memiliki banyak sifat luar biasa mulai dari keserbagunaan hingga daya tahan. Hal ini membuat pipa PVC sangat populer untuk banyak kegunaan. Namun, pipa PVC juga memiliki kelemahan. Setelah digunakan, pipa PVC jika dibiarkan dapat menimbulkan banyak bahaya bagi manusia dan lingkungan. Berikut 3 cara yang bisa Anda gunakan untuk memanfaatkan pipa PVC yang tidak terpakai: 1. […]